Mengapa Indonesia tidak maju-maju?

Ini contohnya. Beberapa waktu yang lalu, KFC Indonesia mengadakan kampanye ini:

Mengajak orang-orang pengunjung KFC Indonesia untuk membersihkan meja dan membuang sampah mereka sendiri. Ini adalah suatu budaya yang ada di negara-negara lain, dan seharusnya sudah menjadi common sense.

Tapi tentu saja, ada komentar-komentar seperti ini:

KFC mengajak orang untuk berubah, sehingga lingkungan toko menjadi lebih baik, sehingga pada akhirnya experience seluruh pengguna menjadi lebih baik. Ini semua demi kenyamanan bersama. Tetapi karena merasa repot, banyak yang tidak mau.

Saya tidak bilang bahwa apabila Indonesia ingin maju, orang-orang harus memiliki kesadaran untuk membereskan dan membuang sampah mereka sendiri.

Apabila Indonesia ingin maju, kita harus memiliki karakter yang mau diajak untuk berubah, walau merepotkan. Orang-orang hanya bermalas-malasan, tetapi kemudian menyalahkan pemerintah apabila tidak terjadi kemajuan.

Maka dari itu, jangan malas berubah. Memang perubahan itu tidak nyaman, tetapi sampai kapan kita mau berada di zona nyaman terus?

Tapi ya gak gitu juga Fergusooo.

Well, untungnya admin @kfcindonesia cukup savage untuk menghadapi komentar-komentar netizen negara berflower ini


Comments

  1. Wahhh menarik bgt fadhlann😍

    ReplyDelete
  2. This is so interesting thing

    ReplyDelete
  3. I hope you make another article for us

    ReplyDelete
  4. Namanya juga +62

    ReplyDelete
  5. Ga ngerti gua Ama indonesia, aneh2 hoomanya

    ReplyDelete
  6. Next article kak

    ReplyDelete
  7. Im from kanada. Wow man, do you think Indonesian people like this? I disagree w/ u

    ReplyDelete

Post a Comment

Popular posts from this blog

KOLONIALISASI DI BENUA AFRIKA

Mengapa Ruangguru lebih terkenal dari Zenius?